Warga Desa Krikilan, Driyorejo, Kabupaten Gresik sedang mencari korban
GRESIK, DORRONLINENEWS.com -
Seorang pemuda bernama Diva yang tenggelam di sungai Kalimas, desa Krikilan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik.Data
Adapun korban siswa kelas 9 SMK
Mohammad Difa Dwi (16)
Dusun Krikilan, RT 14 / RW 06, Ds. Krikilan, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik.
Sekitar jam 15.30 mereka berempat mencari ikan di sungai Kalimas adapun temannya adalah Sandi dan Wahyu berada ditepi sungai, sedankan Setu dan Bagas berada
Ditempat yang dangkal sedangkan korban menyebrang ke sisi selatan.
Pada saat korban berada di sisi selatan sungai, korban melihat ada ikan berada di tengah sungai, seketika itu korban berenang mengejar ikan, pada saat korban berada di tengah sungai, tiba2 korban tenggelam.
Ketika ada yang tenggelam sontak saja 4 temannya, berteriak kalau ada orang tenggelam. Warga segera menghubungi Polsek Driyorejo.
Warga sekitar berusaha melakukan pencarian dengan menyelam ke dasar Sungai dan penyisiran darat. Penyelaman dilakukan sampai sekitar jam 17.00 WIB.
Sampai saat ini Korban Belum ditemukan.
Kepala BPBD Gresik Tarso Sagito membenarkan atas kejadian Dan Tim BPBD sudah terjun ke Tempat kejadian.
"Karena malam pencarian dihentikan", Katanya. (Lon)
No comments:
Post a Comment